XL menggandeng Samsung secara resmi menjual Nexus S, di mana Samsung memang produsen handset tersebut. Jadi semua penjualan sampai dengan service center dapat dilakukan di semua retail Samsung.
Harga Google Nexus S di Indonesia: Rp5,499 juta. Pembeli akan mendapatkan beberapa paket sebagai bagian dari bundling ini.
Dalam paket antara Samsung Nexus S dengan XL Axiata ini, pengguna akan mendapatkan beberapa bonus yang terdiri dari diskon 50 persen paket data unlimited selama 3 bulan. Termasuk 150 menit voice, 150 SMS dan 15 MMS. Nexus S merupakan ponsel cerdas perdana di tanah air yang menggunakan sistem operasi Android paling baru, yaitu Gingerbread.
Spesifikasi Google Nexus S
Connectivity
* Quad-band GSM: 850, 900, 1800, 1900
* Tri-band HSPA: 900, 2100, 1700
* HSPA type: HSDPA (7.2Mbps) HSUPA (5.76Mbps)
* Wi-Fi 802.11 n/b/g
* Bluetooth 2.1+EDR
* Near Field Communication (NFC)
* Assisted GPS (A-GPS)
* microUSB 2.0
Display
* 4.0″ WVGA (480×800)
* Contour Display with curved glass screen
* Super AMOLED
* 235 ppi
* Capacitive touch sensor
* Anti-fingerprint display coating
Size and weight
* 63mm x 123.9mm x 10.88mm
* 129g
Hardware
* Haptic feedback vibration
* Three-axis gyroscope
* Accelerometer
* Digital compass
* Proximity sensor
* Light sensor
Processor and memory
* 1GHz Cortex A8 (Hummingbird) processor
* 16GB iNAND flash memory
Cameras and multimedia
* Back-facing: 5 megapixels (2560×1920)
* 720 x 480 video resolution
* H.264, H.263 MPEG4 video recording
* Auto focus
* Flash
* Front-facing: VGA (640×480)
* 3.5mm, 4-conductor headset jack
(stereo audio plus microphone)
* Earpiece and microphone
* Software noise-cancellation
Battery
* Talk time up to 6.7 hours on 3G
(14 hours on 2G)
* Standby time up to 17.8 days on 3G
(29.7 days on 2G)
* 1500 mAH Lithum Ion
Software
* Android 2.3 (Gingerbread)
* Android Market
* Calendar
* Gmail
* Google Earth
* Google Maps with Navigation
* Google Search
* Google Talk
* Google Voice
* Voice Actions
* YouTube
0 komentar:
Posting Komentar
Silahkan Dikomentari :)